Senin, 27 Juni 2011

The Penny Black merupakan Perangko yang diterbitkan pertama kali di dunia pada th. 1840,
atas gagasan Sir Rowland Hill dari Inggris untuk memudahkan lalu-lintas pengiriman pos pada masa itu.
ciri khas prangko itu, yaitu permukaan kertas berwarna hitam dan mempunyai nominal one penny. Prangko ini diterbitkan Sir Rowland Hill, seorang pekerja Dinas Perpajakan Inggris pada 6 Mei 1840 di Inggris.

penny black

"Sebelum ada prangko, biaya pengiriman surat ditanggung si penerima.Cara ini kemudian dihentikan karena ada kejadian seorang yang dikirimi surat menolak menerima. Untuk menghindari kewajiban membayar, dibuatlah prangko," sampai dengan sekarang dan semakin termakan zaman dan berkurangnya penggunaan prangko pada pengiriman surat surat saat ini.

0 comments:

Posting Komentar

Arsip Blog

Visitor

Popular Posts

Donate To Me On Paypal

https://www.paypal.me/riyanto1971