Senin, 10 Maret 2014

Gambar dan Video Anak ayam warna warni ini mungkin cukup lucu, dibilang unik juga tidak unik, warna warni anak ayam ini bukan warna aslinya, anak ayam dalam postingan dan video ini hanyalah hasil akal akalan pedagang yang ingin memberi sentuhan tersendiri pada dagangannya, anak ayam ini hanya anak ayam pedaging atau ayam potong yang biasa dijual dipasar tradisional, lalu di poles dengan warna warni ngejreng biar menarik hati pembeli khususnya anak anak.

ayam warna warni

Di kota Palembang tidak hanya anak ayam yang diberi dan dipoles dengan pewarna, terkadang unggas lain termasuk burung, terutama burung pipit. Bahkan terkadang ayam cemani palsu, atau ayam biasa yang berwarna hitam atau putih lalu diberi warna hitam pekat biar tampak seperti ayam cemani asli. Yang masih terbilang susah bahkan sulit dilakukan dan cenderung hasilnya tidak sempurna adalah membuat Rainbow roses atau bunga mawar yang memiliki banyak warnanya layaknya pelangi dalam satu kuntum.

ayam lucu

Bahan dasarnya adalah mawar putih, dan dilakukan proses pewarnaan dengan tehnik tertentu atau pencelupan pada warna yang berbeda beda tangkai bunga mawar putih yang ingin dijadikan rainbow roses atau mawar pelangi. Pewarnaan bukan pada bunganya tapi melalui potongan tangkai mawar sebelum dicelupkan atau dimasukan pada cairan pewarna. Jadi warna warni yang terdapat pada satu tangkai bunga mawar bukanlah asli proses alami tapi melalui tehnik tertentu seperti pemberi warna pada foto anak ayam warna warni dalam postingan blog cybermales ini.



Gemes memang melihat anak ayam kecil dengan bulu bulu halusnya. Tidak diberi pewarnapun anak anak ayam tetaplah gemesi dan lucu. Semoga postingan ini dapat menghibur buat semuanya.

Related Posts:

  • Foto Otoentik Sang Legendaris Billy The KidFoto yg diketahui adalah foto otentik Billy the kid terjual $2.3 juta di pelelangan denver colorado. Di foto ini terlihat billy menggunakan rompi kusut dan topi , menatap kamera, sambil memegang senapan winchester 1873 di tan… Read More
  • Gameloft HD AndroidInstallation 1. Copy APK files to SD Card as Normal (Any Directory u like) 2. Copy the 'gameloft' Folder to the root of the SD Card (Drive:SD CARD\) 3. Install APK as Normal (Using a File Manager) 4. Enjoy Link Download : ht… Read More
  • RingTone Scary Format: mp3 | 128 Kbps | Quantity: 22 | Size: 10 mb | Hf List: Aaaaaaaaa.mp3 Attack_time.mp3 Beat_Nicks.mp3 Call_up_the_soul.mp3 Cool_Horror_Song_2009.mp3 Crowd_In_Panic.mp3 Delirious.mp3 Dentist_Attacking_.mp3 Dracula_Da… Read More
  • Terapi Pijat Urut Tubuh Media UlarPijat urut tubuh baik buat melemaskan otot otot tubuh yang kaku dan tegang akibat aktifitas yang sibuk dan berat. Kebugaran badan merupakan tujuan akhir dari pijat urut tubuh agar stamina tetap prima, makanya banyak orang men… Read More
  • Lemur Atau Beruk Semundi Primata Dari Indonesia Yang Terancam PunahInilah Primata asli Indonesia yang hampir punah..bentuk wajah unik, misteri dan sedikit aneh. Mari selamatkan hewan unik ini, selamatkan hewan asli indonesia, kembalikan pada habitatnya, agar dapat memperkaya fauna di negeri … Read More

0 comments:

Posting Komentar

Arsip Blog

Visitor

25497829
Popular Posts

Donate To Me On Paypal

https://www.paypal.me/riyanto1971