Berikut gambaran anak anak miskin negeri, dengan pola makan yang menyimpang dan tidak lazim, ada pemakan racun serangga, pemakan pasta gigi, pemakan pasir, pemakan kapur, peminum bensin, pemakan arang bahkan ada yang memakan anggota tubuhnya sendiri.
Coba kita renungkan lagi siapa yang salah..??
karena kemiskinankah yang membuat rakyat negeri ini menjadi seperti ini? atau karena latar belakang pendidikan orang tua yang kurang memahami proses tumbuh kembang anak..??
Anak adalah titipan Tuhan buat orang tua..sekali lagi pahami kata " TITIPAN "
artinya bukan milik kita tapi titipan yang maha kuasa, jadi semua nanti harus dipertanggung jawabkan kepada yang memberikan titipan berupa anak.
Kesalahan, ketidak pedulian atau kekurang pengetahuan adalah salah orang tua juga, kita hidup dizaman informasi yang terbuka lebar, semua yang kita perlukan bisa kita dapat dari banyak sumber, jangan pernah berhenti menuntut ilmu walau sudah punya anak keturunan, jangan karena alasan mencari nafkah kita lalai akan pendidikan mental dan rohani anak.
Jangan karena keturunan yang kita dapatkan ( Maaf ) cacat membuat kita setengah hati, tiada yang kurang dari anak dan tiada yang cacat ciptaan Tuhan karena manusia adalah ciptaan yang paling sempurna, cacat hanya visual yang ada dimata kita, pandanganlah dengan kebesaran jiwa dan hati.
Ingat Dalam " cacat " anak ada ampunan Tuhan, begitu juga sakit " selalu ada ampunan dari Tuhan pada waktu kita sakit jadi terimalah dengan penuh kebesaran hati. jangan sia siakan anak yang kita terima apapun keadaannya..!! Tambah dan tetap tuntutlah ilmu untuk membekali dan mendidik anak.
Sabtu, 30 April 2011
- Sabtu, April 30, 2011
- Cybermales
- Berita dan Info Terbaru
No comments
Related Posts:
Politik BAR BAR Di Zaman ModernBumi ini memang kaya, kaya akan hasil bumi, kaya akan kebudayaan dan adat istiadat.Mereka mereka ini saudara kita yang tidak rakus akan kekuasaan walau cara makan mereka yang masihnatural, mereka mereka yang tidak memikirkan … Read More
Info Gempa Aceh 11 April 2012Sebuah Gempa berkekuatan 8,7 skala richter terjadi di lepas pantai Sumatera Utara Indonesia, sekitar 400 km dari Banda Aceh. Dimana Banda Aceh adalah daerah yang sama yang hancur oleh Gempa dan Tsunami tanggal 26 Desemb… Read More
Bahaya Gedung Bertingkat Kualitas Open Panggang Kue Yang Banyak Di IndonesiaCoba lihat Aksi cewek turun dari lantai 7 pada gedung yang terbakar di cina. Api diperkirakan dari sebatang rokok yang membakar tempat tidur cewek tersebut. Usaha yang cukup berani walau hanya menggunakan celana dalem cewek i… Read More
Benda Asing "UFO" Jatuh Rusia 2012Benda asing "UFO" atau objek tak dikenal jatuh dari langit, benda asing ini jatuh di daerah terpencil di Siberia Rusia, Menurut para ilmuwan Rusia benda itu bukan benda ruang angkasa yang diproduksi dengan teknolo… Read More
Foto Badai Tornado 2012 Foto ini menggambarkan betapa dasyatnya Tornado yang terjadi 3 April 2012 yang melanda Dallas Texaz Amerika tengah-selatan Memporak porandakan areal parkir, tidak tanggung tanggung traktor dan trailer ikut berterbangan keuda… Read More
0 comments:
Posting Komentar