Jumat, 29 Juli 2011

Namanya Yi Ci, seorang mahasiswa senior dari Institut Seni Rupa Hubei nekat mengumpulkan pakaian dalam atau celana dalem bekas untuk sebuah pameran dalam rangka tugas akhir menjelang kelulusannya, di Wuhan, Provinsi Hubei, China. Dia mengirim surat permohonan ke sejumlah gedung-gedung asrama demi bisa mengumpulkan pakaian dalam bekas, sejak beberapa minggu lalu.

pamer celana dalem

“Yi Ci, jurusan ilmu gambar bergerak, sedang mengumpulkan pakaian dalam bekas untuk pameran tugas akhir,” tulis Yi Ci, seperti dikutip Orange.

“Berharap kalian bisa menyumbangkan pakaian dalam bekas Anda ke dalam kotak di kamar mandi umum. Keterlibatan Anda akan menjadi sebuah karya seni yang besar. Silahkan bergabung dengan saya!” tulis Yi Ci.”

Untuk karya bertajuk ‘Privasi’, Yi Ci berhasil mengumpulkan ratusan pasang celana dalam bekas hasil sumbangan para mahasiswa dari sejumlah asrama.

Related Posts:

  • Hotel UnikInidia hotel dengan nuansa alam asri yang terbilang unik, kurang lebih namanya hotel Kadir ( Tree Houses Kadir ), hotel dengan rumah pohon paling unik, cocok buat pencinta alam penyuka keindahan alam. Tree Houses Kadir, desa … Read More
  • Suku Di India Yang Mirip Suku Batak IndonesiaPercaya atau tidak, di negara India yang mayoritas penduduknya didominasi oleh ras India ( bangsa Arya dan bangsa Bengali ), ternyata terdapat beberapa kelompok lain yang memiliki ras mongoloid dan percaya atau tidak mereka m… Read More
  • Polisi JadulSusahnya jadi polisi jadul alias polisi zaman dulu, tidak seperti sekarang bisa nenteng hp dan ht sebagai alat komunikasi, tinggal kontek rekan dan semprit, dapet deh sasaran. 86 di tempat paling disukai ketimbang di pengadil… Read More
  • Manusia Bionic Dari Barang RongsokanMusibah mungkin kata terakhir yang keluar dari mulut banyak orang ketika terkena bencana. Dan takdir serta jalan hidup manusia cuma Tuhan semata yang tahu rahasianya. Berikut ini contoh, kehidupan anak manusia yang awal kelah… Read More
  • Kawah Bekas Hantaman Meteor Raksasa Di ArizonaSekitar 50.000 tahun yang lalu, sebuah fragmen batuan memisahkan diri dari sabuk asteroid dan meluncur ke arah bumi. Batu meteor ini terdiri dari nikel dan besi, berat 300.000 ton dengan Kecepatan 12,8 kilometer per detik mem… Read More

0 comments:

Posting Komentar

Arsip Blog

Visitor

25484875
Popular Posts

Donate To Me On Paypal

https://www.paypal.me/riyanto1971